SAFETY
diskripsi tentang keselamatan dan kesehatan untuk kehidupan di pekerjaan maupun di masyarakat
safety moment
pentingnya kita untuk selalu menjaga kesehatan diri kita baik di dalam rumah , pekerjaan ,maupun di masyarakat luas....
untuk apa kita mencari uang mati - matian kalo pada akhir nya kita akan menderita karena kecelakaan kerja atau pun penyakit yang di akibatkan dari pekerjaan yang pernah kita lakukan...
sebaiknya berfikirlah kedepan akan pentingnya keselamatan dan kesehatan untuk diri kita , keluarga , dan orang lain
Selasa, 15 Februari 2011
Senin, 14 Februari 2011
bekerja di dalam ruang udara terbatas
MENGAPA MEMATUHI
Memasuki ruang terbatas merupakan penyebab utama terjadinya kecelakaan kerja fatal di negeri ini.
DEFINISI :
Memiliki jalan keluar masuk yang terbatas
Dapat dimasuki tubuh manusia dewasa
Tidak dipersiapkan untuk pekerjaan yang terus-menerus
gambar di atas merupakan contoh kerja di ruang terbatas (confined space)
RUANGAN TERBATAS YANG MEMERLUKAN SURAT IJIN
•Mengandung atau berpotensi mengandung atmosfir yang berbahaya
•Berpotensi menelan pekerjanya
•Konfigurasi bagian dalamnya yang dapat menyebakan kekurangan oksigen
dan terperangkap
•Bahaya-bahaya serius lainnya terhadap kesehatan dan keselamatan pekerja
TIPE-TIPE RUANG TERBATAS YANG MEMERLUKAN SURAT IJIN
•Tangki-tangki penyimpanan bahan kimia
•Lubang penyimpanan sampah atau limbah
•Lumbung padi
•Lorong-lorong bawah tanah
•Terowongan yang sedang dibangun
POTENSI BAHAYA
•Tertelan
•Kekurangan oksigen (19.5% or less)
•Kelebihan oksigen (23.5% or higher)
•Uap atau gas-gas yang mudah terbakar
•Debu-debu yang mudah terbakar
•Zat-zat beracun
•Atmosfir yang mematikan (IDLH)
•Bahaya-bahaya fisik
PPE/APD sesuai dengan peruntukan pekerjaan
•Harnesses
•Retrieval lines
•Baju pelindung bahan kimia
•Baju las / apron
•Alat bantu pernafasan
•Sarung tangan
•Safety glasses
TANGGUNGJAWAB HSES DEPT
•Merumuskan dan mengatur program kerja ruang terbatas
•Memelihara inventarisasi ruang terbatas
•Memelihara daftar “Authorized Personnel”
•Memelihara salinan surat ijin kerja ruang terbatas
•Memberikan program pelatihan kerja memasuki ruang terbatas
•Memelihara peralatan penyelamatan
•Mengkordinasikan aktivitas kontraktor
TANGGUNG JAWAB PETUGAS PENYELAMAT
•Memahami potensi bahaya ruang terbatas
•Memiliki sertifikat emergency first aid and CPR
•Mengetahui prosedur memasuki ruang terbatas dengan baik
•Mengetahui bagaimana cara mempergunakan peralatan penyelamatan
•Mempraktekan teknik penyelamatan kerja ruang terbatas sedikitnya setahun sekali
bekerja di dalam ruang udara terbatas
Confined space
Introduction
It is said that for every person killed in a confined space, nearly two would-be
rescuers are also killed. Confined space accidents are responsible for many
multiple fatality and injury cases and many of the victims have died trying to
rescue fallen colleagues.
A study conducted by a national agency for occupational health and safety
established that an astounding 234 deaths and 193 injuries resulted from 276
confined space related accidents that were reported over three years. These
figures alone demonstrate the deadly potential of confined spaces. Assuming
that not every accident resulted in an injury or death, which is likely to be the
case, a number of these accidents would have had multiple deaths or injuries.
1
C O N F I N E D S P A C E E N T R Y
276
234
193
0
50
100
150
200
250
300
Number of accidents, fatalities and injuries over a 3-year period
(as reported by a national occupational safety and health agency)
Accidents Deaths Injuries
It is estimated that millions of workers may be exposed to hazards in confined
spaces each year. Accident investigations find that workers often do not
recognize that they are working in a confined space and that they may
encounter unforeseen hazards. Specifically in the UK, 15 deaths per year occur
on average.
This booklet is intended as a safety supplement to operators’, engineers’ and
technicians’ training courses, operating manuals and operating procedures. It is
a compilation of recent experience on confined space entries in order to
increase awareness of confined space hazards and avoid accidents. This
booklet only provides guidance and does not replace site procedures and
specific risk assessments. Readers are encouraged to read the reference
publications listed in the Bibliography
Introduction
It is said that for every person killed in a confined space, nearly two would-be
rescuers are also killed. Confined space accidents are responsible for many
multiple fatality and injury cases and many of the victims have died trying to
rescue fallen colleagues.
A study conducted by a national agency for occupational health and safety
established that an astounding 234 deaths and 193 injuries resulted from 276
confined space related accidents that were reported over three years. These
figures alone demonstrate the deadly potential of confined spaces. Assuming
that not every accident resulted in an injury or death, which is likely to be the
case, a number of these accidents would have had multiple deaths or injuries.
1
C O N F I N E D S P A C E E N T R Y
276
234
193
0
50
100
150
200
250
300
Number of accidents, fatalities and injuries over a 3-year period
(as reported by a national occupational safety and health agency)
Accidents Deaths Injuries
It is estimated that millions of workers may be exposed to hazards in confined
spaces each year. Accident investigations find that workers often do not
recognize that they are working in a confined space and that they may
encounter unforeseen hazards. Specifically in the UK, 15 deaths per year occur
on average.
This booklet is intended as a safety supplement to operators’, engineers’ and
technicians’ training courses, operating manuals and operating procedures. It is
a compilation of recent experience on confined space entries in order to
increase awareness of confined space hazards and avoid accidents. This
booklet only provides guidance and does not replace site procedures and
specific risk assessments. Readers are encouraged to read the reference
publications listed in the Bibliography
pekerjaan panas
Seperti yang sudah kita ketahui, bahwa hot work/ pekerjaan panas adalah setiap pekerjaan yang menggunakan / menghasilkan api terbuka seperti pengelasan, pemotongan dan pekerjaan lainnya.
Pekerjaan panas ini memilki potensi bahaya ledakan atau kebakaran yang akibatnya bisa fatal.
Berikut ini adalah beberapa poin yang bisa kita sosialisasikan pada rekan rekan pekerja yang akan melakukan pekerjaan panas.
• Pakai APD yang lengkap seperti welding mask, sarung tangan untuk pekerjan panas, dan apron.
• Periksa keamanan peralatan kerja misalnya dengan memeriksa apakah selang las tidak rusak dan tabung tidak mengalami kebocoran.
• Pasang Rambu pekerjaan Panas di wilayah kerja agar setiap orang yang berada dekat area pekerjaan panas dapat mengetahui bahwa di tempa tersebut sedang dilakukan aktivitas kerja yang menggunakan api terbuka.
• Amankan wilayah kerja dengan tirai peindung agar tidak membahayakan orang yang berada atau melewati wilayah pekerjaan panas.
• Singkirkan bahan yang mudah terbakar yang dapat memicu terjadinya ledakan atau kebakaran saat dilakukannya pekerjaan panas.
• Matikan api bila tidak digunakan sehingga dapat mencegah resiko terjadinya insiden kebakaran atau ledakan
• Dinginkan tabung gas yang terlihat memancarkan panas.
Walau pekerjaannya panas, pastikan pikiran selalu dingin untuk tetap dapat peduli pada keselamatan kerja. Selamat bekerja…
Pekerjaan panas ini memilki potensi bahaya ledakan atau kebakaran yang akibatnya bisa fatal.
Berikut ini adalah beberapa poin yang bisa kita sosialisasikan pada rekan rekan pekerja yang akan melakukan pekerjaan panas.
• Pakai APD yang lengkap seperti welding mask, sarung tangan untuk pekerjan panas, dan apron.
• Periksa keamanan peralatan kerja misalnya dengan memeriksa apakah selang las tidak rusak dan tabung tidak mengalami kebocoran.
• Pasang Rambu pekerjaan Panas di wilayah kerja agar setiap orang yang berada dekat area pekerjaan panas dapat mengetahui bahwa di tempa tersebut sedang dilakukan aktivitas kerja yang menggunakan api terbuka.
• Amankan wilayah kerja dengan tirai peindung agar tidak membahayakan orang yang berada atau melewati wilayah pekerjaan panas.
• Singkirkan bahan yang mudah terbakar yang dapat memicu terjadinya ledakan atau kebakaran saat dilakukannya pekerjaan panas.
• Matikan api bila tidak digunakan sehingga dapat mencegah resiko terjadinya insiden kebakaran atau ledakan
• Dinginkan tabung gas yang terlihat memancarkan panas.
Walau pekerjaannya panas, pastikan pikiran selalu dingin untuk tetap dapat peduli pada keselamatan kerja. Selamat bekerja…
Langganan:
Postingan (Atom)